Lagu Baru Nath the Lions “Seperti Pelangi” fresh dan terkonsep Band

LAGU baru berjudul Seperti Pelangi dihadirkan Queen of Reggae Indonesia, Nath the Lions yang dipublish oleh FireFly Records bersama Musica Studio’s dan sudah dapat diperdengarkan di semua toko musik digital yang ada. Selain sebagai penyanyi, di lagu ini Nath the Lions juga bertindak sebagai produser dimana produktivitas sebagai seorang musisi untuk merilisan album harus tertunda, hal tersebut dikarenakan ada beberapa single yang tersalip dan Nath the Lions coba menyelesaikan terlebih dahulu. Untuk masalah aransemen musik, Nath tidak sendirian karena dibantu oleh Rino Ananda dan ungs, dengan mengajak Irwan Jiggim untuk…

Baca selengkapnya

Makin Gahar, Owen Krisnadi Vs Romano Guitar Boy Bawain Khayalan Tingkat Tinggi Versi Rock

Produk dari FireFly Records kali ini akan menghidupkan kembali lagu klasik dari band Noah berjudul: “Khayalan Tingkat Tinggi” dalam versi baru yang dibawakan oleh Vreya, William Sihombing, Nanda Hotrod, Bearfours, Romano Guitar Boy, dan Owen Krisnadi. Dalam sebuah penghormatan lagu ini dirilis dengan penuh dengan semangat berani dan mendebarkan terhadap lagu paling ikonis di Indonesia, kumpulan bakat musik yang luar biasa telah bersatu untuk memberi napas baru pada karya legendaris Noah, “Khayalan Tingkat Tinggi.” Mahakarya yang diaransemen ulang ini siap menyentuh hati para penggemar setia sekaligus menarik perhatian pendengar baru,…

Baca selengkapnya

RAHMA SAVITRI Melepas Single “Laras Sukma”

Lagu “Laras Sukma” berkisah tentang pertemuan dua jiwa yang telah lama terpisah jarak dan waktu untuk melalui sebuah proses kehidupan sampai pada satu titik kesadaran, akhirnya takdir menyatukan mereka kembali dalam ikatan cinta yang murni dan meleburnya dua jiwa menjadi satu. Kali ini Rahma Savitri berkolaborasi dengan Romano Guitar Boy dan William Sihombing dengan konsep tiga gitar akustik.   Kalian kenal ga sih dengan Rahma Savitri? Rahma Sekar Savitri yang dikenal sebagai Rahma Savitri adalah seorang penyanyi dan penulis lagu wanita dari kota Bandung yang memulai karier bernyanyinya pada tahun…

Baca selengkapnya

Dreane Lemparkan Karya Baru, “#fragile”

Dreane talenta muda baru saja merilis single baru pada tanggal 2 Agustus 2024 silam yang dibawah naungan firefly records dipayungi musica studios berjudul #fragile. Adapun dalam lagu tersebut menggambarkan seseorang yang merasa tidak aman dan curiga terhadap tindakan pasangannya. Mereka mengamati pasangannya yang sedang mengirim pesan teks kepada orang lain, tersenyum, dan berbagi lelucon, yang menyebabkan perasaan cemburu dan pengkhianatan. Penulis berusaha menahan emosinya tetapi merasa hati mereka hampir meledak karena ketegangan. Mereka menyadari bahwa pasangannya berperilaku dengan cara yang menunjukkan adanya hubungan dengan orang lain, menggunakan kata-kata dan gerakan…

Baca selengkapnya

Beranda Rumah Hadirkan Amunisi Baru, “Forkman In The Soup World”

Band asal Rangkasbitung, Beranda Rumah, telah menelurkan kolaborasi dengan band asal Seattle, Mr. and Mrs. Muffins, untuk proyek musik berjudul “Forkman In the Soup World,” yang rencananya akan diluncurkan pada 19 Juli 2024. Kolaborasi ini berawal dari pertemuan mereka ketika Beranda Rumah menjadi band pembuka untuk tur Mr. and Mrs. Muffins di Indonesia pada tahun 2019, di Earhouse pamulang. “Ide kolaborasinya sebenarnya sudah lama ada, tapi kesempatan untuk mewujudkannya baru datang sekarang,” kata Fajrin, gitaris Beranda Rumah. Mr. and Mrs. Muffins menyambut baik ajakan kolaborasi ini, terlebih lagi karena band…

Baca selengkapnya

Kemana Vokalis Lama? Black Horses Jawab lewat Album “Black Horses I”

“Black Horses I”, sebuah album terbaru dari Black Horses yang menjadi wujud prima dari band ini, disebabkan album pertama mereka yang bertajuk “Ballads of the Freedom Youth” dirasa bukanlah wujud terbaik mereka lantaran pengaruh referensi dari label lama mereka yang terlampau jauh, serta masih dalam pencarian vokalis dengan suara yang performatif. Album ini bisa mengantarkan pendengarnya ke arah rock 70-an yang sesungguhnya. Album ini berisi 9 lagu, berisi 5 lagu yang sudah dirilis sebelumnya sebagai single dan 4 lagu yang masih fresh hanya ada di lagu. Album dimulai dengan lagu…

Baca selengkapnya

Terkuak “sentilan” Black Horses Rock Vintage di Industri musik Indonesia

Black Horses, band rock 70-an yang ambil referensi suara vintage dari gelombang Rock pertama kali ditemukan, merespon terkait munculnya musik – musik rock modern di lingkup dunia maupun Indonesia dengan konsep musik baru dan menyebut musik mereka bergenre “Rock”. Sebut saja ‘Bring Me The Horizon’ yang diklasifikasikan sebagai band Rock dari Inggris atau ‘The 1975’ yang pada tahun 2023 memenangkan ‘Best Rock’ pada Brit Awards yang direspon oleh vokalis Oasis “Noel Gallagher “It’s certainly not f—ing rock,” dan disambung “Whatever rock is, that’s not it.” Melihat maraknya fenomena musik yang…

Baca selengkapnya

William Sihombing Rilis Lagu “Potret” bersama FireFly Records

Penyanyi pendatang baru hadir menuju perilisan album perdananya bernama William Sihombing yang telah merilis single pertamanya bersama dengan Firefly Records yang berjudul “Potret”. Di lagu Potret ini William bercerita tentang sebuah memori yang indah tersimpan di dalam 1 potret foto, dimana dia merasakan semua keindahan bersama seseorang yang Ia sayangi. Namun kini hanya sebuah kenangan yang tersisa dan semua kenangan indah yang tersimpan di dalam memori William Sihombing & Potret. Meskipun sekarang sudah berjalan masing-masing, doa yang terbaik tetap dilantunkan untuknya. Pesan dari perasaan William Sihombing pun dibalut dala musik…

Baca selengkapnya

RCKA dan HIGGS Rasakan Sedih dan Gembira di Aplikasi dalam “Romantika”

Firefly Records Mempersembahkan Romantika single ke-2 dari RCKA yang menggandeng HIGGS dalam single teranyarnya. Berbeda dengan single sebelumnya kali ini band asal Banjarbaru menyuguhkan musik yang lebih berdistorsi menggunakan lirik berbahasa Indonesia bernuansa alternative rock, Single ini dirilis pada tanggal 24 Mei 2024, di bawah naungan label terkemuka PT. Musica Studio’s. Bercerita tentang Band RCKA & HIGSS, mereka adalah band dari Kalimantan Selatan, meski kedua band ini mempunyai genre berbeda tapi mereka mampu meramu musiknya menjadi selaras dan bisa membawa kita menikmati masa dimana kita bisa bercerita tentang sebuah rasa…

Baca selengkapnya

HOTROD Luapkan Konfliknya dalam Hubungan, “Selama Ini”

Tepatnya hari ini , tanggal 1 Maret 2024, “Selama Ini” merupakan sebuah single Hotrod telah rilis dimana lagu tersebut dicomot dari EP album HOTROD yang berjudul “Dengarlah” yang konon akan segera dirilis dibawah naungan FireFly records. Tema dari “Selama Ini” menceritakan seorang pria dan wanita yang sempat menjalani hubungan sebagai sepasang kekasih sampai akhirnya mengalami konflik an mereka akhirnya harus berpisah. Dan dalam perpisahan mereka akhirnya sadar dan menemukan arti dari rasa saling memiliki walaupun semuanya sudah terlambat dan akhirnya harus menjalani hidup masing-masing.   Tau ga kalian siapa HOTROD?…

Baca selengkapnya

Peraukertas Tanpa Patah Semangat untuk “Coba Lagi” Terus Bermusik

Peraukertas adalah band rock asal Bekasi terbentuk sejak 2016, band ini telah membangun basis penggemar yang kuat dengan musik mereka yang penuh semangat. Dengan semangat yang tak terbendung, Peraukertas terus menghibur dan memotivasi pendengar mereka. Peraukertas dipilih untuk membawakan lagu ini karena keahlian mereka dalam menyampaikan pesan dengan sangat baik. Mereka dianggap sebagai “nahkoda” yang mampu mengarahkan pendengar dan membakar semangat siapa pun yang mendengarkan lagu ini, baik dalam rekaman maupun live performance. Tangkas sang pencipta lagu Arlan Djoewarsa. Dalam proses produksi, Arlan Djoewarsa juga menjadi produser, terlibat secara langsung…

Baca selengkapnya

Abe Lubis Lahirkan Era Pop rock Dengan warna Lama “Jelita”

“Jelita” merupakan single pertama di album BLOK ‘M’ ROLL yang dirilis oleh Abe Lubis. Lagu ini bercerita tentang kekaguman Abe terhadap sosok wanita yang membuat hidupnya lebih berwarna. Lagu ini ditulis oleh Abe Lubis sendiri dan dengan bantuan mixing dan mastering oleh Romano Jaya menjadikan ‘Jelita’ lagu yang bernuansa Pop Rock secara bersamaan. Dan karyanya ini bisa dinikmati di Spotify, Apple Music, YouTube, dan juga iTunes. ‘Jelita’ juga akan dirilis bersamaan dengan video lirik yang disutradai oleh Shafa J. Firdaus dan diproduksi independen bersama tim. Dan dipayungi oleh firefly records…

Baca selengkapnya

Black Horses Lepas “Morning Star”

“Pernah mencoba menjual jiwamu kepada Morning Star?” kata Blackhorses. Saat mereka bersiap untuk perjalanan musik yang menggali jauh ke dalam bagian tergelap bersama Single terbaru Black Horses, “Morning Star.” Lagu ini merupakan eksplorasi mendalam saat-saat putus asa, mengundang setan dalam diri, dan dihadapkan pada suasana kemarahan, terburu-buru, dan kelelahan. “Morning Star” membawa pendengar pada perjalanan yang penuh gejolak ke dalam keputusasaan. Liriknya, terjalin dengan ritme dan melodi rock tahun 70-an yang intens, menantang Anda untuk meyakinkan iblis Anda di dalam. “Dengarkan aku sekali lagi” teriak dua kali di dalam lagu,…

Baca selengkapnya

Manusia Aksara “Maju Bergerak” ke arahnya Dalam Inovasi

band Manusia Aksara kembali mengotak atik lagu dari album perdana mereka, “MAJU BERGERAK,” Dengan aransemen yang berbeda dari versi aslinya yang terdapat dalam album perdana grup ini pada tahun 2022. Lagu yang diciptakan oleh sang vokalis, Hafizh Weda, ini kini hadir dengan sentuhan baru yang lebih pasrah. Terutama dalam segi vokal. Setelah merilis album perdana tahun sebelumnya dan single-single di tahun 2023, Manusia Aksara tak henti-hentinya berinovasi. Versi terbaru dari “MAJU BERGERAK” ini menampilkan suara dan nuansa yang lebih pasrah, menjadikannya pengalaman mendengarkan yang unik dan lebih intim. Dalam perjalanan…

Baca selengkapnya

Himalayan, Band Romantic Pop Asal Sukabumi rilis Lagu Tak Hanya Untukku

Mengawali berkarir bermusik pada 9 Juli 2022, di awali ide sang gitaris yaitu Yudi, dan vokalis Reza Fauzi. Hingga akhirnya merekrut semua personil. Yaitu Adeville (drum), Diaz (bass), Harie Lukisan (keyboard). Sebelum mereka mematenkan nama Himalaya, nama sebuah pegunungan di dataran Asia sempat menjadi nama band ini yaitu Himalaya. Dan secara filosifis berarti orang “Himalaya” (orang yang kuat menghadapi segala rintangan di pegunungan Himalaya). Berharap nama ini membawa kisah mereka berlima untuk selalu solid, kompak dan kuat untuk menghadapi segala rintangan. Tak Hanya Untukku, yang menjadi debut singlenya Bersama FireFly…

Baca selengkapnya