Svara Durbala akan merilis single keduanya pada tanggal 21 Februari 2025 berjudul ‘Sertai Jiwa’. Svara Durbala merupakan band bergenre Alternatif/indie pop asal Sukabumi beranggotakan 3 orang. Raden Mochamad Nur Rizky Andarin (vokal, gitar) Alvin Hadibrata Putra (bass) Muhammad Fahsya Fadhilah (gitar). Setelah merilis single pertamanya ‘Nyalakan Terang’, Svara Durbala resmi akan meriliskan single keduanya bertajuk ‘Sertai Jiwa’ pada tanggal 21 Februari 2025. ‘Sertai Jiwa’ merupakan lagu yang menceritakan keterikatan dua jiwa yang berjanji untuk tetap bersama, hingga melebur menjadi satu. Menurut Fahsya “Dalam setiap pertemuan, kehadiran satu sama lain menyatukan…
Baca selengkapnya