Di Single Baru-nya, Old Deer Meyakinkan Bahwa Semua Akan Baik – Baik Saja

Dari Semarang, Old Deer kembali muncul sebagai salah satu generasi baru yang tidak bisa dipandang sebelah mata. Sempat mengharu biru dengan tiga single yang mereka rilis sebelumnya yaitu “Orangnya Menarik”, “Lovebirds” dan terakhir “Song Of Life”, trio Dani Cahyanto (vokal & gitar rhythm), Domenico Pinandhito (lead guitar), dan Rifqi Kurniawan (drum) kembali dengan menelurkan “Baik – Baik Saja”. “Baik Baik Saja” dipilih sebagai single baru ini menceritakan mengenai seorang pria yang sedang melewati perjalanan lika – liku hidupnya. “Pria ini selalu menyadari akan hal itu baik dari penyesalan maupun kegagalannya,…

Baca selengkapnya