Rindukan Suasana Hangout Bersama Handai Taulan, NYALLA Coba Curahkan Lewat Single Perdana Berjudul “Menua”

Setelah beberapa waktu lalu sempat memberitakan salam perkenalan kepada rekan-rekan media sebagai sebuah band, kini NYALLA yang dihuni Dika (Vokal), Danny (Gitar), Epank (Gitar), Reza (Bass) dan Ichan (Drum) resmi merilis single perdana bertajuk “Menua” yang telah dapat didengarkan via digital streaming platform mulai 12 Desember 2024. Single “Menua” yang dijadikan karya pembuka dari band pop asal Bandung yang dibentuk pada tahun 2023 ini, bercerita tentang bapak-bapak yang merindukan hangout bersama handai taulan, namun terbelenggu dengan padatnya rutinitas pekerjaan yang melelahkan. Seperti tersirat dalam penggalan lirik “Aktifitas monoton, Kurangnya testosterone”,…

Baca selengkapnya