Akhirnya Muncul Kembali, kini Letto Rilis Lagu Baru ‘Sebening Senja’

Letto, band pop asal Yogyakarta, kembali meramaikan dunia musik Indonesia dengan merilis lagu baru berjudul ‘Sebening Senja’. Lagu ini dirilis pada 18 Januari 2025, lima tahun setelah single terakhir mereka, ‘Fatwa Hati’, yang dirilis pada 2020. ‘Sebening Senja’ merupakan lagu pop yang mengisahkan perjalanan seseorang dalam menemukan keajaiban dan makna cinta. Liriknya yang ditulis oleh vokalis Letto, Noe, mengajak pendengar merenungkan keindahan cinta. “Lagu ini berangkat dari momen, saat kita merasa tidak siap menghadapi besarnya sebuah cinta,” kata Noe dalam keterangan tertulisnya pada hari selasa 21 Januari 2025. “Tapi justru…

Baca selengkapnya