Dipha Barus & Jinan Laetitia Hadirkan Single Magis “BATARA”

DJ dan produser internasional Dipha Barus merilis “BATARA”, single magis yang menampilkan vokal powerful dari penyanyi-penulis lagu Jinan Laetitia, via Ultra Records. Pertama kali diperkenalkan di panggung utama Djakarta Warehouse Project 2024, trek ini menghadirkan perpaduan antara beat elektronik modern dan mistisisme kuno, memberikan pengalaman musik yang mendalam bagi para pecinta musik elektronik. Diciptakan pada tahun 2023 setelah perjalanan transformatif ke tanah leluhurnya di Tanah Karo, “BATARA” terinspirasi dari kepercayaan spiritual masyarakat Karo. Konsep Batara mewakili “kekuatan yang lebih tinggi” dalam sistem kepercayaan kuno mereka, pemena. “Lagu ini lebih dari…

Baca selengkapnya