Hurricane Out Lepas Karya Cepat, Bengis & Gelap dalam EP “Under Substance”

Band grindcore black metal powerviolence asal Malang, Hurricane Out, mantap luncurkan EP terbarunya berjudul “Under Substance” di bulan Desember 2024 ini. Sudut pandang musik underground belakangan ini semakin terasa lengkap dengan hadirnya beberapa hibrida musik yang baru. Banyak band band baru yang datang dengan hasil eksperimentasi mereka masing-masing. Berawal dari eksperimentasi cara berpakaian mereka ketika datang ke gigs sampai eksperimentasi dengan musik yang mereka bawakan. Beragam formula baru mulai tercipta, sebut saja Gulch, band hardcore dari Santa Cruz, (CA) yang berhasil mengkombinasikan hardcore/punk dengan powerviolence, serta Nails, unit hardcore punk…

Read more gengsss