Flaks telah merilis Single ketiga Berjudul “PEMBUAL”

Flaks band baru saja merilis lagu Ketiga, “Pembual”, sebagai anthem untuk penyebar kebohongan dan janji-janji palsu bermuka dua. Flaks, band dengan genre musik Garage Rock Revival, telah merilis single ketiga mereka, “Pembual,” pada tanggal 10 September 2024 silam. Lagu ini dibuat untuk menyentil sekelompok orang di mana keseharian mereka sudah menjadi kebiasaan untuk berbohong yang pada akhirnya mempunyai tujuan akhir untuk keuntungan pribadi, baik dari segi materil maupun imateril. Sehingga lagu ini pun juga dapat menjadi anthem jari tengah untuk pihak-pihak yang dirugikan oleh para pembohong, dimulai dari teman nongkrong,…

Baca selengkapnya