Tag: Drizzly

Drizzly Sajikan Aransemen Dream Pop dari Lagu Mocca “I Would Never”

Band dream pop asal Sidoarjo, Drizzly, banyak membawa berita bahagia akhir-akhir ini, termasuk perilisan sebuah single baru yakni “I Would Never”. Sejak mengumumkan diri sebagai roster terbaru dari Sun Eater, single ini menjadi rilisan perdana bagi Drizzly di bawah naungan rumah barunya. Menggubah lagu klasik Mocca yang sudah berusia 20 tahun, Drizzly juga mengandeng sang […]

Back To Top
all right reserved - copyright © dapurletter 2025 - design & developed by 4212