DANA Berikan Layanan Keuangan dengan Kecepatan AI

DANA, perusahaan teknologi finansial Indonesia dengan lebih dari 180 juta pengguna, telah menjadi yang terdepan dalam solusi pembayaran digital. Terbaru, mereka mengintegrasikan kapabilitas AI untuk berinovasi dan mewujudkan visi mencapai inklusi keuangan. Mengakui kemunculan Generative AI, Norman Sasono, Chief Technology Officer, DANA, mengatakan, “Kami percaya AI dapat memperluas kemampuan individu, meningkatkan produktivitas, dan pada akhirnya membantu mewujudkan pembayaran dan layanan digital yang inklusif.” DANA merupakan salah satu perusahaan pertama yang meluncurkan inisiatif ‘AI Everywhere’ di Indonesia, dengan tujuan untuk meningkatkan produktivitas tenaga kerja dan menghadirkan pembayaran serta layanan digital yang…

Baca selengkapnya

Bisnis di Indonesia untuk Masa Depan Bertenaga AI dari BUMA, DANA, dan TELKOM didukung Microsoft

Di tengah kesibukan lanskap bisnis Indonesia, revolusi digital terus berlangsung. Dengan jumlah penduduk yang melebihi 278 juta jiwa pada pertengahan tahun 2023* dan penggunaan internet yang mencapai lebih dari 200 juta orang**, Indonesia berada pada posisi unik untuk menghadapi revolusi kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) yang menjanjikan percepatan pertumbuhan ekonomi. Berdasarkan proyeksi Kearney, AI memiliki potensi untuk meningkatkan produk domestik bruto (PDB) Indonesia hingga hampir US$366 miliar pada tahun 2030. Di Indonesia, BUMA, DANA, dan TELKOM turut mengambil bagian dalam transformasi AI ini. Ketiganya menyadari kemampuan transformatif AI dan telah mengintegrasikannya…

Baca selengkapnya

Bayar Netflix Pakai GoPay, DANA, dan OVO

Netflix merupakan salah satu aplikasi streaming film lokal dan mancanegara yang populer. Sebagai salah satu platform streaming terkemuka, Netflix menyediakan berbagai opsi pembayaran untuk memudahkan pengguna dalam menikmati layanan. Ada banyak pilihan pembayaran Netflix yang bisa dipilih, diantaranya cara bayar Netflix pakai GoPay, DANA, dan OVO. Agar bisa menonton film di Netflix, pengguna harus berlangganan paket Netflix tertentu terlebih dahulu. Beberapa kategori paket Netflix yang tersedia mulai dari paket Mobile, Basic, Standard, dan Premium dengan rentang harga mulai dari Rp54.000 hingga Rp186.000. Nah, bagi Anda yang ingin langganan Netflix, simak…

Baca selengkapnya