Dampak Kemajuan Medsos terhadap Kejahatan Cyberbullying pada Remaja

Perkembangan teknologi, khususnya informasi telah berkembang dengan sangat cepat, seperti jaringan komunikasi, yang diperlukan untuk membangun sistem informasi yang stabil. Realita ini memiliki efek baik dan buruk bagi pengguna. Tidak dapat dipungkiri bahwa media sosial sangat memudahkan masyarakat. Media sosial memungkinkan orang untuk berpartisipasi dengan memberi komentar, likes, memberi feedback, dan berbagi informasi dalam durasi yang gesit dan tak terukur. Tidak dapat disangkal bahwa media sosial sangat memengaruhi kehidupan seseorang. Dengan media sosial, orang yang awalnya kecil bisa menjadi orang yang hebat, atau sebaliknya. Media sosial telah menjadi kebutuhan primer…

Baca selengkapnya