Clara Riva Merilis Nomor Terbaru Untuk Wanita Tangguh Berjudul “Alasan Klasik”

Penyanyi penyabet nominasi Anugrah Musik Indonesia 2024 untuk kategori Pencipta Lagu Pop Terbaik, Clara Riva, kembali menyapa penikmat musik Indonesia lewat karya terbarunya ‘Alasan Klasik’. Karya terbaru Clara Riva ini merupakan lanjutan kisah dari single yang sebelumnya telah dirinya rilis. “Kalau sebelumnya aku menceritakan tentang hancur kehilangan, untuk di single terbaru ini aku mau buat cerita tentang cewe kuat,” ungkap Clara Riva. “Jadi ‘Alasan Klasik’ sebenarnya adalah kisah lanjutan dari lagu-laguku yang sebelumnya udah dirilis,” lanjutnya. Karakter cewe kuat yang dikisahkan Clara Riva tercermin lewat lirik-lirik yang lugas dan tegas…

Baca selengkapnya

Clara Riva Comeback dengan Single Terbaru, Sajikan Single Penuh Perasaan “Coba Waras”

Sudah kurang lebih 2 tahun sejak musisi sekaligus penulis lagu, Clara Riva merilis single debut-nya yang berjudul ‘Sulit Lupakanmu’. Walau begitu, bukan berarti membuatnya berhenti untuk menghasilkan karya. Clara dipercaya oleh banyak penyanyi di Indonesia untuk menulis lagu-lagu yang kemudian menjadi hits, salah satunya adalah lagu milik Salma Salsabil berjudul ‘Bunga Hati’. Kini, memutuskan untuk melanjutkan untuk merilis karya buat dirinya sendiri, Clara persembahkan single terbaru, ‘Coba Waras’. Tercermin dengan jelas lewat judul lagunya, single ini menceritakan perjuangan seseorang untuk mencoba tetap waras dan sadar saat kehilangan seseorang yang dia…

Baca selengkapnya