Acara musik rutin ‘Boleh Gig’ kembali digelar pada hari Kamis, 27 Februari 2025 silam di penghujung bulan February tepatnya ditengah kesibukan dalam industri musik Indonesia menjelang menyambut bulan suci Ramadhan. Mengambil tempat di Wangsa Timoer, Blok A, Jakarta Selatan, pada gelaran kali ini, menampilkan lima penampil yaitu proyek band dari mantan drummer band NAIF, Franki Indrasmoro atau dikenal juga dengan nama Pepeng, band dreampop asal Medan yang sudah malang melintang di skena musik Jakarta, Eleanor Whisper, band rock Heylo Jeylo, unit indie pop asal Jakarta, Ninety Horsepower (90HP) dan solois asal…
Baca selengkapnya