Banjir kembali melanda kawasan bantaran Kali Ciliwung dan kolong jembatan di wilayah Jakarta Timur, memaksa warga untuk segera dievakuasi. Menanggapi situasi ini, Tim Dalmas Sat Samapta Polres Metro Jakarta Timur yang dipimpin oleh Wakasat Samapta Kompol Joko Witono bersama BPBD DKI Jakarta dan PMI Jakarta Timur turun langsung ke lokasi pada Senin (3/3/25) sejak pukul 08.00 Wib. Tim gabungan bergerak cepat melakukan penyisiran di area terdampak untuk memastikan keselamatan warga. Petugas mendatangi rumah-rumah yang masih tergenang air, mengevakuasi mereka yang membutuhkan bantuan, terutama anak-anak dan wanita, ke tempat yang lebih…
Baca selengkapnya