Konser Musik yang Siap Meriahkan Malam Tahun Baru 2025

Malam Tahun Baru 2025 tinggal menghitung hari. Jika kalian masih mencari kegiatan seru untuk menyambutnya, konser musik bisa menjadi pilihan yang patut dipertimbangkan. Bukan sekadar konser, acara ini biasanya juga dimeriahkan dengan pesta kembang api dan sebagainya. Sedikitnya ada sembilan konser musik yang digelar di berbagai daerah di Indonesia saat malam pergantian tahun, tepatnya pada 31 Desember 2024. Merangkum berbagai sumber, berikut daftarnya:   1. Iconic AKON for ATLAS NYE 2024 – Atlas Beach Club, Bali Penyanyi R&B legendaris AKON akan tampil di Atlas Beach Club, Bali. Dengan tiket mulai…

Baca selengkapnya

Konser Musik di Jakarta tahun 2025

Sudah siap buat nonton konser tahun depan? Jakarta jadi kota yang banyak dituju musisi lokal hingga internasional, dari penyanyi solo sampai grup band siap hadir ngisi daftar wishlist konser musik kalian. Sudah banyak promotor juga merilis musisi yang bakal konser di Jakarta tahun 2025. Jangan lupa siapin uang buat war tiket konser mereka, ya! Berikut ini daftar event konser musik di Jakarta tahun 2025 mendatang!   Aaron Kwok Iconic World Tour 2025 Live di Jakarta Jadwal: 11 Januari 2025 Lokasi: Indonesia Arena GBK, Senayan Harga tiket: Rp. 1.880.000 – Rp.…

Baca selengkapnya