Mengawali bulan Februari, acara musik rutin yang menampilkan talenta-talenta musik tanah air, Boleh Gig, kembali digelar pada hari Kamis, 6 Februari 2025 di Wangsa Timoer, Blok A, Jakarta Selatan. Pada gelaran Boleh Gig kali ini, kembali menghadirkan 4 musisi yang mengusung genre musik yang berbeda, yaitu solois Maseja yang mengusung musik bernuansa City Pop, multi instrumentalis Rifqi Alfatih yang mengusung pop elektronik, solois muda Alvin Wardiman dengan konsep pop folk alternatif dan band rock Dariu dengan karya mereka yang memasukkan unsur emo. Maseja menjadi penampil pertama sekaligus membuka gelaran Boleh…
Baca selengkapnyaTag: boleh gig
Akhir Januari 2025, Boleh Gig Bersuara di Wangsa Timoer
Minggu terakhir bulan Januari 2025 menjadi edisi keempat gelaran musik rutin ‘Boleh Gig’ di awal tahun. Seperti halnya gelaran sebelumnya, Boleh Gig kali ini berlangsung pada hari Kamis, 30 Januari 2025 dengan mengambil tempat di Wangsa Timoer, Blok A, Jakarta Selatan. Ada 4 penampil di gelaran kali ini yaitu band pop asal Ciledug, Ben, solois Rama Setiawan, band asal Parungpanjang, Banten, Bondaries dan musisi asal Jakarta, Adrijati Indi. Dan tidak lain Qenny Allyano dan DJ Andree Stroo bertindak sebagai host di Boleh Gig kali ini. Grup musik Ben menjadi pembuka…
Baca selengkapnyaBoleh Gig Lanjutkan Gerakan di tahun 2025 dengan Nampung Musisi Unjuk Gigi
Memasuki awal tahun 2025 gelaran rutin Boleh Gig, kembali berlangsung pada minggu pertama bulan Januari, tepatnya pada hari Kamis, 9 Januari 2025 di Wangsa Timoer, Blok A, Jakarta Selatan. Pada gelaran perdana di tahun 2025 ini, Boleh Gig menghadirkan 3 penampil yaitu solois pria, Lambang, band asal Bandung, THBND dan duo Toko Kelontong. Masih dipandu olehemasuki wenny Allyano dan DJ Andree ‘Stroo’, membuat acara kali ini semakin seru dan meriah. Lambang menjadi penampil pertama yang tampil dengan konsep minimalis. Membuka pertunjukan dengan lagu “Pergilan Dariku”, suara khas Lambang yang berkarakter…
Baca selengkapnyaSetelah Vakum, Boleh Gig kini Balik lagi Jadikan wadah Musisi Unjuk Gigi
Setelah vakum beberapa waktu, acara musik rutin ‘Boleh Gig’ kembali digelar. Dengan mengusung konsep baru, ‘Boleh Gig’ edisi pertama berlangsung pada hari Kamis, 14 November 2024 dengan mengambil tempat di Wangsa Timoer, Blok A, Jakarta Selatan. Pada gelaran kali ini, Boleh Gig menghadirkan 5 penampil dari lintas genre yaitu DeBrur Band, Amir Jahari, Ryenald Guntabi, Awan Yeah dan Abe Lubis. Sebagai catatan, Amir Jahari dan Ryenald Guntabi merupakan 2 nama musisi asal Malaysia yang kini tergabung di XENO Entertainment yang sedang melakukan promo tour di Jakarta. Abe Lubis menjadi penampil…
Baca selengkapnyaGasskeeeunnn boleh Gig persembahan Boleh Music di bostha cafe
Semangat di bulan Juli kembali bergelora bersama acara musik rutin BOLEH GIG yang kembali digelar. Selain bisa menyaksikan penampilan seru dari para penampil, di sini juga akan ada diskusi singkat tentang perkembangan musik Indonesia. Acara ini FREE ENTRY alias gratis loh tapi jangan lupa jajan Ya . Jadi jangan sampai ketinggalan yah, BOLEH GIG Senin, 22 Juli 2024 BOSTHA JAKARTA, Cipete, Jl. Cipete Raya No. 7 d ( Seberang Starbucks Cipete Raya ), Jakarta Selatan. Start : 8 pm. Line Up : SUPERBOY KAGUM DANIEL RUMBEKWAN HEYLO JEYLO Supported…
Baca selengkapnyaBoleh Gig Kembali Tumpahkan Musisi Lagi di Botsha Cafe
Setelah vakum beberapa waktu acara musik BOLEH GIG kembali hadir untuk para pencinta dan penggiat musik. Selain menyaksikan penampilan seru dari para penampil, juga akan ada diskusi singkat tentang musik Indonesia. Acara ini FREE ENTRY alias gratis loh tapi jangan lupa jajan Ya. Jadi jangan sampai ketinggalan yah untuk datang dan siapkan kantong untuk jajan kecil di cafenya. BOLEH GIG; Senin, 27 Mei 2024 BOSTHA JAKARTA, @bosthajkt, Cipete, Jl. Cipete Raya No. 7 d ( Seberang Starbucks Cipete Raya ), Jakara Selatan. Start : 8 pm. Line Up : ABIH…
Baca selengkapnyaBOLEH GIG Selalu Hadir untuk musisi Berekspresi
Menjelang hajatan besar 5 tahunan, Pemilu 2024, BOLEH GIG kembali hadir untuk semua penggiat dan pencinta musik Indonesia. BOLEH GIG kali ini kembali berlangsung di hari Senin, 12 Februari 2024 dan akan menampilkan 3 penampil. Ketiga musisi dan band yang akan tampil di acara ini akan membawakan karya terbaru mereka dan juga pastinya dengan konsep yang berbeda. Selain itu juga ada diskusi pendek segala hal tentang musik Indonesia. Acara ini FREE ENTRY alias gratis loh tapi jangan lupa jajan Ya . Jadi jangan sampai ketinggalan yah, BOLEH GIG, Senin, 12…
Baca selengkapnyaBoleh Gig, Gratis untuk Menonton gigs
Mengawali awal tahun 2024, BOLEH GIG, kembali hadir untuk semua penggiat dan pencinta musik Indonesia. Berlangsung di Minggu kedua Januari, 2024, BOLEH GIG kali ini kembali berlangsung di hari Senin. BOLEH GIG pertama di 2024 ini akan menampilkan 3 penampil. Ketiga musisi dan band yang akan tampil di acara ini akan membawakan karya terbaru mereka dan juga pastinya dengan konsep yang berbeda. Selain itu juga ada diskusi pendek segala hal tentang musik Indonesia. Acara ini FREE ENTRY alias gratis loh tapi jangan lupa jajan Ya . Jadi jangan sampai ketinggalan…
Baca selengkapnyaKeseruan Dara Arsa, Anov & Ollan dan No Gigs Still Party Tampil di Boleh Gig
Memasuki bulan Desember 2023, gelaran musik yang menghadirkan talenta-talenta musik tanah air, Boleh Gig, kembali digelar. Sedikit berbeda dengan gelaran biasanya, kali ini Boleh Gig pertama di bulan Desember tersebut, berlangsung pada hari Rabu, 13 Desember 2023. Masih tetap mengambil lokasi yang sama yaitu di Bostha Cipete, Jakarta, dalam gelaran kali ini, Boleh Gig menhadirkan 3 musisi berbeda genra yaitu Dara Arsa yang bergenre Pop Folk, kolaborasi Anov dan Ollan yang memainkan musik blues rock dan band pop punk No Gigs Still Party. Pada kesempatan kali ini, Boleh Gig kembali…
Baca selengkapnya