Octopus Punya “Norma” dalam Dunia Permusikan

Setelah merilis EP ke-2 Melodramatic pada tahun 2020.

Mereka kesal akan prosesnya dan kini sudah merilis single NORMA di akhir tahun 2024.

Single ini seharusnya sudah rilis pada tahun 2019 didalam album Negative, hanya saja ada beberapa hal yang membuat proses pembuatan album itu tertunda sampai hari ini.

Norma adalah representasi Octopus band terhadap UU Permusikan yang dulu sempat ramai diperbincangkan. Dan secara garis besar lagu ini bertema tentang sebuah perlawanan terhadap keputusan negara, yang membatasi hak kami ( musisi ) untuk berkreatifitas.

Single ini, akan mereka rilis dengan format visual seperti music video, yang berkolaborasi dengan BANDUNG BELONG TO US.

Music video sudah bisa disaksikan di akun youtube official Octopus Band Id.

Berita terkait