Cigarettes After Sex Sukses Ademkan Fansnya di Beach Stadium Ancol

Cigarettes After Sex sukses menggelar konser di Beach International Stadium, Ancol, Jakarta, pada Jumat 17 Januari 2025. Grup musik asal Amerika Serikat ini disambut dengan antusias oleh para penggemar yang sudah lama menantikan penampilan Greg Gonzalez dan teman teman. Walaupun cuaca mendung namun konser dimulai dengan megah melalui lagu pembuka X’s dan You Are All I Want. Dengan suara khas Greg Gonzalez langsung membuat penonton bersorak dan bernyanyi bersama. Suasana semakin intimate dan elegan dengan para penonton yang kompak mengenakan pakaian serba hitam, menciptakan pemandangan yang estetik di tengah gemerlap…

Baca selengkapnya

HokBen+ Alam Sutera Resmi Dibuka, Hadirkan Menu Baru Hoka Yakitori & Hoka Kushiage

HokBen hadirkan sebuah pengalaman istimewa melalui pembukaan gerai terbarunya yaitu, HokBen+ (Plus) yang menjadi tempat berinovasi dalam petualangan rasa ala Jepang. Buat pecinta kuliner, berpetualang dengan menikmati menu lezat dan merasakan suasana baru langsung saja datang ke HokBen+ yang merupakan suatu cara untuk menikmati hidup. Untuk memuaskan konsumen dan sekaligus mengapresiasi para pelanggan setianya, HokBen+ hadir digerai terbarunya di Alam Sutera, Tangerang, Banten. Setiap menu baru yang ada di HokBen akan di prioritaskan untuk di-launching lebih dahulu di HokBen+,sebagai upaya untuk bisa memberikan cita rasa makanan yang terbaik untuk konsumen…

Baca selengkapnya

Boleh Gig Kembali Eksistensi wadah para Musisi Unjuk Taring di Wangsa Timoer

Memasuki minggu ke-2 bulan Januari 2025, acara musik rutin mingguan, Boleh Gig, kembali digelar. Mengambil tempat di Wangsa Timoer, Blok A, Jakarta Selatan, Boleh Gig kali ini berlangsung pada hari Kamis, 16 Juni 2025 dan menghadirkan 3 penampil yaitu grup musik Lyodjie, solois cantik Audrey Anggoro dan band rock Archsonic. Secara bergantian, ketiga penampil tersebut membawakan lagu-lagu karya mereka dan juga cover dari musisi ternama. Seperti biasanya, di Boleh GIg kali ini kembali dipandu oleh Qenny Allyano dan DJ Andree ‘Stroo’. Band Lyodjie menjadi pembuka gelaran Boleh Gig kali ini.…

Baca selengkapnya

Juliet Project Tahun 2025 “Berani” Lempar Karya Baru

Juliet Project adalah new formation/brand dari Juliette band sudah pasti digawangi oleh Bimo sejak 2004. Juliet Project new formation kini hadir lebih bereksperimen dengan musik genre pop rock indie alternative 80s-90s yang lebih fresh. Adapun mereka kini di tahun 2025 dengan single berjudul “Berani” dimana ditulis serta diaransemen oleh Bimo Sulaksono. Dimana tema lagu single terbaru “BERANI” menceritakan tentang dinamika psikologi mahluk hidup Cermin moral etika yang jujur berani tangguh dimana selama ini yang sudah mulai langka ditemukan di era sekarang. Panggung musik rock Indonesia diprediksi kembali bisa diramaikan dgnjenis…

Baca selengkapnya

SORCHA Rilis Single Kedua “Utopia | Distopia”

Band metal asal Bandung, SORCHA, kembali merilis single kedua mereka yang berjudul “Utopia | Distopia”. Lagu ini melanjutkan perjalanan musikal SORCHA dengan mengusung tema yang kuat dan lirik yang tajam, menggambarkan pergulatan antara harapan dan kehancuran dalam kehidupan modern. “Utopia | Distopia” adalah sebuah karya yang menggambarkan dua sisi realitas yang saling bertolak belakang. Dalam lagu ini, menggambarkan pergulatan batin dan pencarian makna hidup, waktu, dan dunia yang erat kaitannya dengan diri sendiri. Inti dari lirik ini adalah bagaimana seseorang memandang hidupnya sebagai perjalanan pribadi, di mana utopia (keindahan, harapan)…

Baca selengkapnya