PESTA BEBAS BERSELANCAR 2024 15 Juni 2024

Saatnya Sekjen menyebarkan Warta Pesta! Pesta Bebas Berselancar atau PBB siap hadir dan kembali untuk membawa kalian menikmati irama ombak yang memukau di Ring 2 Stadion Pakansari, Bogor pada tanggal 15 Juni 2024! Dibawah naungan Memorise, PBB berharap bisa membawa kembali warna yang unik dalam industri kreatif khususnya festival musik di bilangan Bogor. Di tahun ini PBB membawa konsep segar dengan tema “Tegar Berselancar” yang lahir dari slogan Kota Bogor. Tak hanya itu, PBB juga konsisten untuk menjadi festival musik yang dapat dirayakan bersama oleh para penikmat musik dari berbagai…

Baca selengkapnya