Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo menghadiri acara Pengukuhan Pengurus Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) DKI Jakarta dan serah terima jabatan Ketua Dekranasda DKI periode 2024-2025 Ika Octaviana ke Ketua Dekranasda DKI periode 2025-2030 Endang Nugrahani Pramono Anung di Gedung Teknis Abdul Muis, Jakarta Pusat, pada Selasa (11/3). Dalam kesempatan tersebut, Gubernur Pramono memberikan apresiasi kepada Ketua Dekranasda DKI periode sebelumnya atas dedikasi dalam membina dan mengembangkan kerajinan daerah di DKI Jakarta. “Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Ibu Ika Octaviana selaku Ketua Dekranasda DKI sebelumnya. Terima kasih atas jerih…
Baca selengkapnyaHari: 11 Maret 2025
Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte
PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) kembali menghadirkan program spesial di bulan Ramadan yakni, ‘Buka di Jalan’. Program ini merupakan inisiatif untuk berbagi produk mitra secara gratis sebagai takjil untuk para pelanggan Transjakarta yang masih dalam perjalanan saat waktu berbuka puasa. Pada program ini, Transjakarta berkolaborasi dengan tujuh perusahaan ternama dengan delapan jenis produk berbeda. Seluruhnya terdapat lebih dari 220 ribu produk yang dibagikan secara gratis di seluruh halte Bus Rapid Transit (BRT) pada 14 koridor utama Transjakarta sepanjang bulan Ramadan tahun ini. Direktur Utama PT Transjakarta, Welfizon Yuza mengatakan, Transjakarta tidak…
Baca selengkapnyaBand Indie Rock Garut, SAYENTIS Luncurkan Single Perdana “Berakhir Disini”
Band asal Garut bernama Sayentis menandai kemunculannya lewat single perdana “Berakhir Disini”. Penamaan Sayentis diambil dari judul lagu coldplay. “awalnya random aja sih sebenernya, nyari penamaan dari kata bahasa Indonesia sulit banget, akhirnya ketemu dari judul lagu coldplay yang diganti pakai ejaan bahasa Indonesia, setelah diulik pemaknaannya ternyata cocok dan catchy secara kata” Ujar Sandi sang drummer. Band yang beranggotakan Erdi Reynaldi sebagai vokalis, Faruq Muttaqin sebagai gitaris, Sandi Aji Suryadi sebagai drummer dan Ajie Kartanata bermain bass, mereka sepakat untuk memainkan musik Indie Rock. “kami memilih memainkan musik indie…
Baca selengkapnyaSudin SDA Jakut Tangani Banjir Rob di Jalan RE Martadinata
Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Utara melakukan penanganan genangan akibat rob di Jalan RE Martadinata tepatnya di depan Jakarta International Stadium (JIS), Kelurahan Papanggo, Kecamatan Tanjung Priok. Kepala Suku Dinas SDA Jakarta Utara, Ahmad Syaiful mengatakan, genangan setinggi lima sentimeter mulai tejadi sejak sekitar pukul 04.40 WIB. “Kami langsung bergerak mengerahkan empat personel Pasukan Biru dan satu unit pompa ke lokasi,” ujarnya, Selasa (11/3). Syaiful menjelaskan, melalui penanganan cepat yang dilakukan, genangan akibat rob di Jalan RE Martadinata sudah surut pada pukul 11.00 WIB. “Saat ini ketinggian air…
Baca selengkapnyaKonser Musik di Bulan April 2025. Wajib kantong Siaga!
Bulan April 2025 bakal spesial karena ada artis dari berbagai genre, mulai dari pop, K-Pop, sampe nostalgia 2000-an. Buat pemula, ini kesempatan buat mulai hobi baru yang bikin hidup lebih berwarna. Jadi, siapin diri dan catet tanggalnya ya! Daftar Konser Musik di Bulan April 2025 1. Denise Julia – 4 April 2025 Penyanyi asal Filipina, Denise Julia, bakal buka bulan April dengan konser di Aruba Hall, Jakarta. 2. Jay B GOT7 – 5 April 2025 Fans K-Pop, siap-siap! Leader GOT7, Jay B, bakal konser solo di Jakarta. Tanggal 5…
Baca selengkapnyaHindia Konser Eksklusif di Bali, Rayakan Mixtape Terbaru
Bali akan menjadi saksi pertama konser peluncuran mixtape terbaru Hindia, “Doves, ’25 on Blank Canvas”. Acara bertajuk Bali, ’25 on Blank Canvas: a Showcase by Hindia ini akan berlangsung pada Sabtu, 22 Maret 2025, di Central Parking Monkey Forest, Ubud, Gianyar. Konser ini diselenggarakan oleh Sepuluh Dua Empat (1024) dan berkolaborasi dengan Jabba Connection. Hindia, atau yang memiliki nama asli Baskara Putra, akan tampil bersama Blue Valley Radio (BVR) dalam membawakan setlist spesial yang hanya bisa dinikmati di acara ini. Setelah merilis mixtape “Doves, ’25 on Blank Canvas” pada 24…
Baca selengkapnyaPemerintah Umumkan Kebijakan THR dan Bonus Hari Raya untuk Pekerja & Pengemudi Online
Pemerintah mengumumkan kebijakan terkait pemberian tunjungan hari raya (THR) dan bonus kepada para pekerja swasta, BUMN, dan BUMD. Dalam keterangannya di Istana Merdeka Jakarta Pusat, Senin (10/03/2025), Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa kebijakan ini merupakan bentuk perhatian pemerintah terhadap kesejahteraan para pekerja pada Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah. Presiden Prabowo menyampaikan bahwa pemerintah memutuskan untuk memberikan THR kepada para pekerja paling lambat tujuh hari sebelum hari raya. Untuk mekanisme pemberian THR akan disampaikan secara lebih detail oleh Menteri Ketenagakerjaan. “Saya minta agar pemberian THR bagi pekerja swasta, BUMN, BUMD diberi…
Baca selengkapnyaPemerintah dan Gojek Bersatu Cegah Judi Online dengan Kampanye #JudiPastiRugi
Judi online semakin marak dan mengancam banyak keluarga Indonesia. Menyikapi hal ini, Kementerian Komunikasi dan Digital bekerja sama dengan Gojek meluncurkan kampanye nasional #JudiPastiRugi untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan bahaya judi online. Menteri Komunikasi dan Digital, Meutya Hafid, menegaskan bahwa perjudian bukan sekadar permainan, melainkan ancaman serius bagi kesejahteraan sosial dan ekonomi. “Kampanye ini bertujuan mengedukasi masyarakat tentang bahaya judi online yang tidak hanya merugikan individu, tetapi juga menghancurkan keluarga dan mengganggu stabilitas ekonomi,” ujar Meutya Hafid dalam peluncuran program di Kantor Gojek, Kemang, Jakarta Selatan, Senin (10/3/2025). Kementerian mencatat…
Baca selengkapnyaBeri Pelayanan Maksimal Saat Mudik, Polri Buka Hotline 110
Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mengingatkan masyarakat untuk tidak sungkan melapor kepada hotline Polri yang telah disediakan. Hal itu disampaikan mengingat dalam waktu dekat akan terjadi arus mudik dan balik Lebaran 2025. “Untuk pelayanan terhadap kegiatan masyarakat yang melaksanakan mudik, kita juga mensosialisasikan layanan hotline 110,” ujar Jenderal Sigit usai rakor persiapan mudik Lebaran 2025, Senin (10/3/25). Jenderal Sigit menjelaskan, dalam mempersiapkan mudik yang lancar, pemerintah juga telah menyiapkan berbagai antisipasi mencegah kemacetan. Salah satunya adalah diskon tarif tol 20% di sejumlah titik. Kemudian, sejumlah rekayasa lalu lintas…
Baca selengkapnya