Yovie & Nuno Hadirkan Nuansa Optimis dan Positif di Singel Comeback Berjudul “Yang Baru”

Setelah merilis “Misal” pada tahun 2022, Yovie & Nuno lama tidak terdengar kabarnya. Namun, di tahun 2024, band beranggotakan Ady Julian (keyboard), Adhyra Yudhi (vokal), Chico Andreas (vokal), Muchamad Ahadiyat atau Kang Diat (gitar) ini siap untuk kembali menyapa penggemarnya lewat single terbaru, “Yang Baru”. Sama seperti “Misal”, lagu ini diciptakan oleh Arsy Widianto dan Yovie Widianto di bagian lirik, sementara aransemen musiknya dikerjakan oleh seluruh anggota Yovie & Nuno. “Kami masih mengusung tema cinta untuk single baru ini, menceritakan tentang orang yang sudah menyimpan rasa sejak lama. Suatu saat,…

Baca selengkapnya

Sinyalkan Transformasi Dari Garage Punk ke Doom Metal, Lingkar Cendala Rilis Single “Catastrophe”

Single “CATASTHROPE” merupakan single terbaru dari LINGKAR CENDALA yang akan dirilis pada 25 Oktober 2024, setelah mengubah format personil dan genre. Single ini akan menjadi pembuka menuju album penuh mereka pada tahun 2025. Lingkar Cendala adalah band asal Karawang yang awalnya memainkan musik garage punk dan kini memainkan doom/post metal. Band ini terbentuk pada tahun 2020 oleh dua anggota original Desta Ericksen (vocal/guitar) dan Briansyah (bass) yang kemudian setelah beberapa pergantian anggota, akhirnya terbentuk dengan formasi Amelia Putri (vocal), Desta Ericksen (vocal,guitar), Rifqi (guitar), Briansyah (bass), dan Tama (drum). Walaupun…

Baca selengkapnya

Ajak Semua Untuk Rileks Dalam Hadapi Masalah , Adurusa Merilis Single “Sans”

Setelah merilis “Ikat” pada Agustus 2024 lalu dengan tema asmara, kini band reggae soul Lamongan, Adurusa kini melemaskan otot sekejap dengan single terbaru berjudul “Sans”. Emir Salam (vokal), Okky Indraloka (gitar) Taufiq Aulia (bass), Thewa (gitar) dan Maimun Zubair (drum) masih memainkan fusi reggae, dub dan soul dengan lebih santai. Dengan maraknya kasus orang mengakhiri hidupnya dan pembunuhan karena dipicu depresi, Adurusa menanggapi fenomena sosial tersebut dengan satu kata yaitu “Sans” yang juga menjadi judul single terbarunya. Adurusa menganggap bahwa semua manusia cepat atau lambat akan menghadapi masalah, maka lebih…

Baca selengkapnya

Nowela Mikhelia Comeback , Beri Pesan Menyentuh Melalui Nomor Terbaru “Back To You”

Terkadang, saat ada di titik paling rendah dalam kehidupan, yang dapat kita lakukan hanya terus bertahan dan tetap berharap akan adanya sesuatu yang indah pada akhirnya. Itu jugalah yang sempat dirasakan oleh Nowela Mikhelia di dalam kehidupannya. “Heaven, do you hear me? I’m trying to find a reason to be okay,” Demikian petikan lirik untuk lagu terbaru Nowela bertajuk ‘Back To You’ yang sekaligus merupakan lanjutan dari single ‘Bertahan’ yang telah dirilis sebelumnya. “Saya mau menyuarakan apa yang mungkin dirasakan oleh teman-teman diluar sana,” ungkap Nowela. “Mungkin saat ini, banyak…

Baca selengkapnya

Masuki Dunia PAWLINE Melalui Single dan MV Debut Mereka ‘Dancing’

PAWLINE, band indie rock/garage rock dengan gaya ala The Frights, Blur, dan The Strokes, merilis single terbaru dan music video (MV) mereka berjudul “Dancing”. Rilisan ini bukan hanya debut resmi mereka, tetapi juga sarana untuk memperkenalkan sisi artistik PAWLINE kepada para pendengar dan penggemar. Single dan MV “Dancing” dapat dinikmati di setiap platform streaming musik dan YouTube. “Melalui produksi rilisan ini—baik dari sisi visual maupun musik—ini adalah debut sebenarnya dari Pawline,” ujar Timi, drummer sekaligus sutradara MV tersebut. “Di sini, kami menampilkan jati diri asli PAWLINE. We hope that our…

Baca selengkapnya

Samsons “Kecanduan” Tetap Bermusik di Blantika Musik Indonesia

Samsons kembali dengan single terbaru mereka, “Kecanduan,” yang membawa nuansa Pop Rock ala 80-an. Lagu ini ditulis oleh Adrian Martadinata, yang memadukan lirik emosional dengan aransemen musik yang kuat. “Kecanduan” menggambarkan pergulatan batin untuk melepaskan diri dari hubungan masa lalu yang terlalu mendalam dan berlebihan, kalau kata anak sekarang sih “Toxic Relationship” menciptakan atmosfer yang intens namun tetap catchy. Sejak bergabungnya vokalis baru mereka pada tahun 2022, Samsons menunjukkan dinamika baru dalam suara dan penampilan mereka. Kehadiran vokalis ini memberi warna segar pada band yang sudah lama berkiprah di dunia…

Baca selengkapnya

The Corrs Bakal Manggung di Jakarta Lagi tahun 2025

Ravel Entertainment bersama dengan co-promotor TipTip dengan bangga mempersembahkan salah satu konser yang paling dinantikan, ‘The Corrs From Jakarta with Love’, yang akan berlangsung pada hari Sabtu, 8 Februari 2025 di Beach City International Stadium, Jakarta. Grup pop legendaris asal Irlandia ini akan kembali menggebrak panggung Indonesia dengan setlist spesial, menghadirkan hits-hits ikonik dan beberapa lagu langka yang jarang dibawakan dalam penampilan mereka. Setelah lebih dari dua dekade berkarier dan menjual lebih dari 50 juta keping album, The Corrs selalu dicintai dan mendapat tempat spesial di hati para penggemarnya, dengan…

Baca selengkapnya

Cakra Barani Sadarkan Kalian Dengan “Pajak” Menuai Kritikan

Sebulan setelah sukses merilis lagu “271T”, Cakra Barani Cs kembali menggaungkan skena metal Tanah Air dengan karya terbaru berjudul “PAJAK”. Lagu ini resmi dirilis pada jam 10.00 WIB, pagi, di kanal YouTube “Cakra Barani”, Jumat (25 Oktober 2024). Cakra Manggabarani menjelaskan dalam keterangan tertulisnya, “bahwa lagu barunya tersebut masih satu benang merah dengan materi sebelumnya, yakni dijalur kritik sosial”. Dan dalam lagunya selain menyuguhkan distorsi gitar yang gahar, pada lirik tajam yang dibuatnya hanya dalam 5 menit itu langsung spontan terbuat dengan olahan yang terdapat dalam pemikiran Cakra, terdapat ungkapan…

Baca selengkapnya

Gemuruh Lahirkan Lagu – Lagu Keras dalam Album “HOPE AND RESISTANCE”

Terhitung sejak terbentuknya GEMURUH ditahun 2016 Trio Crossover yang satu ini telah merampungkan rekaman untuk debut albumnya yang akan segera dirilis berjudul “HOPE AND RESISTANCE”. Mereka menyuguhkan full album ditahun ini bukan berarti perjalanan GEMURUH selalu terlihat lancar – lancar saja. Banyak hal yang dilewati termasuk gonta ganti personil didalamnya dan proses kreatif didalam pengerjaan album ini. Sebelum Full album ini akan dirilis, GEMURUH telah menyebarkan 2 Track single yg berjudul “ENERGI” dan “BERORASI DENGAN DISTORSI” sebagai pemanasan menuju perilisan album. Didalam perjalanan merampungkan rekaman, GEMURUH bertemu dengan SABDANADA yang…

Baca selengkapnya

Dominic Chin & Lamin Mengundang Pendengar ke Runway Strut Life dengan Single Baru ‘WALK WITH ME’

Tersedia pada 25 Oktober 2024, Jumat, ‘WALK WITH ME’ adalah lagu kebangsaan yang sangat memberdayakan yang mengundang pendengar untuk melangkah ke dunia dengan percaya diri dan kebebasan. Lagu ini diproduksi oleh lamin, lagu ini memadukan melodi pop yang menular dengan irama house beats, menciptakan suasana yang mendorong pendengar untuk menerima diri mereka yang sebenarnya. Dan single ini berbicara tentang kekuatan kerentanan, energi yang menggembirakan dari ekspresi diri dan ketahanan, dan menjadikannya soundtrack yang sempurna bagi siapa pun yang menjalani kehidupan. Singel ini merupakan bagian dari cerita yang lebih besar yang…

Baca selengkapnya

“BEBASKAN JIWAMU” single Monies Keroncong resmi berdendang & menyegarkan seluruh JIWA

Monies Keroncong adalah band asal Kota Batu yang lahir di tahun 2018. Terbentuk dilingkungan SMA Negeri 02 Kota Batu, band ini hadir dari kesamaan hobi para anggotanya dalam bidang musik. Mereka memutuskan untuk menggabungkan berbagai elemen musik pop dan keroncong, menciptakan sebuah aliran yang unik dan segar. Perjalanan musik Monies Keroncong selama enam tahun ini tidaklah mudah. Berbagai tantangan mereka hadapi, mulai dari mencari identitas musik hingga mendapatkan pengakuan dari publik. Namun, semangat dan dedikasi yang tinggi membuat mereka terus berkarya dan berkembang.Pengaruh lingkungan sangat besar terhadap musik yang dihasilkan…

Baca selengkapnya

LEFAWIGI Menutup Tahun 2024 Dengan Single Baru “Warp Speed”

Setelah merilis single bertemakan cinta bertajuk “The Poison I’m Willing To Take,” band alternative rock asal Jakarta Timur LEFAWIGI menutup tahun 2024 dengan single berjudul “Warp Speed” yang memiliki tema yang berbalik 180 derajat, kembali ke nuansa yang lebih gelap. Lagu “Warp Speed” merupakan bentuk kekhawatiran personil LEFAWIGI atas maraknya berbagai bentuk adiksi atau ketergantungan yang berdampak sangat buruk bagi orang-orang di sekitarnya. Lagu Warp Speed bentuk ‘gerah’ nya kita aja sama orang-orang yang tidak jauh dari kita itu kecanduan macem-macem dari judi online, narkoba, pornografi, sampai gak bisa bawa…

Baca selengkapnya