A Mild Live Soundrenaline, Aksi Musik Paling Bernyali
A Mild Live Soundrenaline kembali diselenggarakan pada tahun 2003. Kali ini Soundrenaline diadakan di 5 kota besar di Indonesia, yaitu Medan, Bandung, Jogja, Bali dan Surabaya. Dengan mengangkat tema “Aksi Musik Paling Bernyali di Lima Kota”, Soundrenaline mengusung kemegahan festival musik kepada penikmat musik di lima kota. Sebanyak 64 band papan atas Indonesia tampil pada […]