Konser 50 Tahun Berkarya God Bless Dapat Penghargaan dari MURI

Grup band legendaris, God Bless berhasil menandai 50 tahun perjalanan kariernya di belantika musik Indonesia dengan sebuah konser megah. Bertajuk Indofood Present God Bless Konser Emas 50 Tahun with Tohpati Orchestra, konser yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, pada Jumat (10/11/2023) malam itu sukses mengobati dahaga ribuan penggemarnya dengan penampilan yang enerjik dan bertenaga. Achmad Albar, Ian Antono, Donny Fattah, Abadi Soesman, dan Fajar Satritama naik ke atas panggung sekitar pukul 20.00 WIB dan langsung menghentak membawakan lagu berjudul Musisi dan Bla Bla Bla. Meski tak lagi muda, namun God…

Baca selengkapnya

Jelang Konser Emas, God Bless Raih Rekor MURI

Berbicara soal God Bless tak pernah ada habisnya. Di usianya yang ke-50 tahun, band rock legendaris ini terus terbang tinggi. Paling baru, penghargaan dari Museum Rekor Dunia Indonesia atau MURI jadi bukti. Menjelang perhelatan “Indofood Presents God Bless Konser 50 Tahun with Tohpati Orchestra” di Istora Senayan, Jakarta, pada 10 November mendatang, God Bless yang kini digawangi Achmad Albar (vokal), Ian Antono (gitar), Donny Fattah (bass), Abadi Soesman (kibor), dan Fajar Satritama (drum) menerima penghargaan atas rekor “Band Genre Rock Tertua yang Masih Berkarya”. “Saya berterima kasih bisa dapat penghargaan…

Baca selengkapnya