Dipha Barus Ajak Kunto Aji dan The Adams di Lagu Terbaru “Rima Raga”

DJ Dipha Barus merilis single baru berjudul Rima Raga. Dalam single tersebut, Dipha mengajak solois Kunto Aji dan grup band The Adams. Rima Raga merangkum fase Dipha Barus yang ketika itu menjalani terapi dalam suasana yang tidak baik-baik saja. Tiap usai sesi, Dipha diminta melakukan journaling. Lirik-lirik yang ada di single Rima Raga, di antaranya diformulasikan dari journalingnya tersebut. Kolaborasinya bersama Kunto Aji dan The Adams bukan tanpa alasan. Musik dari keduanya adalah yang menjadi daftar putar Dipha selama menjalani sesi terapi. Selain musik dari Kunto Aji dan The Adams,…

Baca selengkapnya

Kunto Aji Bikin Emosi Penonton di Konser Perjalanan Menawar Racun di Jakarta

Kunto Aji tengah berada dalam rangkaian tur bertajuk Perjalanan Menawar Racun 2024, di mana Jakarta menjadi kota kelima dari enam lokasi yang dituju. Rangkaian konsernya yang digelar Ballroom Kuningan City, Jakarta, Kamis (22 Agustus 2024), Kunto Aji sodorin penampilan istimewa dengan gaya khasnya yang sekaligus terasa dekat. Di konser ini Kunto Aji menjelaskan jika dirinya menerapkan konsep berbeda di Jakarta, di mana untuk pertama kalinya ia membuat set panggung di mana penonton bisa mengelilinginya dari tiga sisi. “Ini pertama kalinya aku bikin set panggung seperti ini,” katanya. “Malam ini kita…

Baca selengkapnya

Kunto Aji Memulai Tour ‘Perjalanan Menawar Racun’ di Malang

Penyanyi dan penulis lagu Kunto Aji resmi memulai tour promosi untuk album ketiganya yang berjudul “Perjalanan Menawar Racun”. Setelah sukses dengan dua album sebelumnya, Kunto Aji kembali dengan karya terbaru yang menawarkan eksplorasi musik yang lebih mendalam dan penuh makna. “Dengan ‘Perjalanan Menawar Racun’, saya ingin mengajak pendengar untuk merenung dan mengapresiasi proses perjalanan hidup yang penuh liku. Album ini menggambarkan berbagai aspek kehidupan yang kadang menyakitkan namun juga memberikan pelajaran berharga, juga sebagai ‘adik’ lanjutan dari album kedua, Mantra Mantra yang belum sempat digelar tournya, jadi kedua album ini…

Baca selengkapnya

Merasakan Pengalaman Meditasi bersama Kunto Aji di Ruang Tenang by Sanustra

Sadar Nusantara (Sanustra), sebuah komunitas berbasis sosial bekerja sama dengan Seraya Live dan Rancang Rencana Production membuat gebrakan baru di Konser Kunto Aji bertajuk URUP 2024 di Asram Edupark Jogja pada Senin, 1 Januari 2024 lalu. Jika biasanya konser musik menjadi satu dengan hiburan komedi atau deretan bazaar makanan-minuman, lain halnya dengan Konser URUP 2024. Berdiri bangunan kubus berwarna hitam berukuran 10 x 10 x 5 meter tepat di depan panggung pertunjukkan yang dihelat saat matahari pertama 2024. Ya, bangunan tersebut bernama Ruang Tenang by Sanustra. “Ruang Tenang itu adalah…

Baca selengkapnya

God Bless Bakal Mengenang Awal Karir Tahun 1973 Silam di TIM

Band Legendaris Indonesia God Bless dan Taman Ismail Marzuki (TIM) punya kisah tersendiri. Pada tahun 1973, di tempat yang menjadi “rumah” bagi seniman Jakarta inilah, nama God Bless sebagai band untuk pertama kalinya diperkenalkan ke publik. Legenda musik rock Tanah Air itu akan tampil di TIM, Cikini, Jakarta Pusat dalam gelaran Everyday Festival 2023 yang mengusung tema Jakarta Year End Holiday Festival is Coming. Tirtatinaya Aji, CEO SAJILive! selaku promotor menyebut kembalinya God Bless ke TIM sebagai momen bersejarah. Dia menyatakan pihaknya siap menyambut kehadiran Achmad Albar cs dengan memberikan…

Baca selengkapnya

Yuk Merayakan Matahari Pertama Di 2024 Bersama Kunto Aji

Musik pertama di 2024 segera dimainkan, sri panggungnya Kunto Aji. Semuanya diundang datang ke Jogja! Kunto Aji akan langsung mengawali jadwal manggungnya di hari pertama tahun 2024. Pada 1 Januari 2023, pagi hari, ia menggelar Konser Urup: Matahari Pertama di 2024. Tidak seperti biasanya, pertunjukan akan digelar di pagi buta. Menu terbaik yang akan disajikan adalah bersama-sama menikmati matahari pertama di tahun yang baru. Tuan rumahnya alam. Pertunjukan ini sendiri merupakan kolaborasi antara Rancang Rencana & Seraya Live dengan mengambil tempat di Asram Edupark, Sleman, Jogjakarta. Menurut rencana, pertunjukan akan…

Baca selengkapnya