Single 

Meiska Merilis Singel “Lintasan Yang Sama” , Soundtrack Film “1 Imam 2 Makmum”

Setelah melantunkan “Dursila” untuk drama Malaysia Malang Si Puteri, Meiska Adinda kembali menyumbangkan suara merdunya ke dalam sebuah soundtrack. Kali ini, ia terpilih menyanyikan original soundtrack untuk film drama percintaan yang dibintangi Fedi Nuril dan Amanda Manopo dengan judul 1 Imam 2 Makmum, produksi BASE Entertainment dan Cahaya Pictures. Kesempatan ini tentu langsung disambut solois kelahiran Bali ini dengan gembira. “Saat dikabari kalau dipilih untuk menyanyikan lagu tema dari film 1 Imam 2 Makmum, aku tentu senang. Akhirnya, untuk pertama kali aku mengisi original soundtrack film Indonesia. Semoga kerja sama…

Read more gengsss
Album 

Pain Rampungkan Mini Album Ganas ‘False Victory, Delusion of Profanity’

Band hardcore/metal bernama Pain yang baru-baru ini mengenalkan EP debut mereka bertajuk False Victory, Delusion of Profanity pada 22 November 2024. Merangkum berbagai persoalan personal dengan formula gilingan hardcore metal pekat & ganas. Sebelumnya perkenalkan trio darah segar asal Singkawang hunian Joyc (vokal), Aji (gitar) dan Fariz (bass) ini. Dibentuk tahun 2020 sebagai pandemic project dan sejauh ini sudah menelurkan dua single lepas serta sebuah EP. Merajut produktivitas sejak 2022 dan masih menebar teror sampai hari ini, hingga EP False Victory, Delusion of Profanity akhirnya lahir. Dalam EP terbaru dari…

Read more gengsss
Event 

Anyma Akan mempersembahkan Pertunjukan “Genesys” terakhir di Asia pada Djakarta Warehouse Project 2024

Ismaya Live dengan antusias mengumumkan Anyma, musisi dengan visualnya yang terkenal memukau, Anyma akan menjadi salah satu penampil utama pertama dari rangkaian Djakarta Warehouse Project 2024. Ini akan menjadi kali pertama Anyma tampil di Indonesia. DJ dan Produser yang merupakan salah satu bagian dari duo Tale Of Us, Anyma akan membawakan pertunjukannya yang menakjubkan, bertajuk “Genesys,” ke atas panggung #DWP24. Dikenal dengan perpaduan unik antara musik elektronik dan visual yang spektakuler, Anyma akan memberikan pengalaman yang tak terlupakan dengan soundscape dan narasi unik dari “Genesys”. Akhir tahun ini, Anyma akan…

Read more gengsss
Berita Lain 

IPC TPK Gandeng Kejari Jakarta Utara Tegaskan Komitmen Anti Korupsi di Pelabuhan

Menyambut Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) 2024 pada 9 Desember mendatang, IPC Terminal Petikemas/IPC TPK anak usaha Pelindo Terminal Petikemas menggandeng Kejaksaaan Negeri Jakarta Utara untuk menggaungkan gerakan anti korupsi di lingkungan pelabuhan. Sosialisasi anti korupsi melalui focus group discussion mengangkat tema Risiko Suap, Gratifikasi Akibat Maraknya Pinjaman Online (Pinjol), Judi Online (Judol) dan Dampak Hukumnya yang dihadiri lebih dari 200 orang stakeholder Pelabuhan. Guna Mulyana Direktur Utama IPC TPK dalam sambutannya menyampaikan harus menjadi komitmen bersama dari seluruh stakeholder pelabuhan untuk sepakat bahwa kita anti korupsi. Harapannya dengan adanya…

Read more gengsss
Album 

CONSVRGE Rilis Album Pertamanya, ‘Endless Worshiper’

Menuju penghujung tahun 2024, beberapa musisi lokal masih gencar dan aktif dengan pergerakan dan materi-materi baru yang lebih segar. Tak terkecuali pada sub-distrik di Jawa Timur bernama Kabupaten Nganjuk, di mana CONSVRGE, unit metallic hardcore yang telah bergerak sejak awal tahun 2022 kembali membuat gebrakan dengan merilis album pertama mereka yang bertajuk ‘Endless Worshiper’ di semua platform streaming music digital pada tanggal 30 November 2024. Momen perilisan album ‘Endless Worshiper’ menjadi gerbang awal menuju universe ‘Dark Century: Chapter I’ sebuah periode atau arc yang diciptakan oleh CONSVRGE dalam menjalani pergerakan…

Read more gengsss
Single 

Japa Mantra rilis double single “Sublimasi Gradasi”

Japa Mantra beranggotakan 5 wajah lama musisi Yogyakarta, diantaranya adalah Lukman Marjabinie sebagai vokalis (Afapika), Gigih Prayogo sebagai gitaris (KOEN the Guitar Band, Akadama and the Yoyo Connection), Danudjaditya sebagai gitaris (Electric Dynamite Flux dan Kombakambek), Bintang Renjana diposisi bass (Ringrootz, Trip Trapper) dan Bable Sagala mengisi posisi drum (Risky Summerbee and The Honeythief, Metallic Ass, dan SPAD). Ide berawal dari Bable yang mengajak Gigih dan Lukman yang sudah bersahabat sejak lama untuk membuat band kembali, lalu diajaklah Bintang dan Danudjaditya bergabung melengkapi formasi Japa Mantra ini. 2 nama terakhir…

Read more gengsss
Single 

Gandeng Petra Sihombing, Chintya Gabriella Lempar single “Ambisius”

Gadis kelahiran Medan, Sumatera Utara, ini menyebutkan bahwa menulis “Ambisius” adalah sebuah pengalaman yang seru dan menarik. Bekerja sama dengan Petra Sihombing selaku produser, Chintya Gabriella merasa banyak mendapat ilmu yang berguna tentang cara menulis lagu yang baik. “Nggak cuma belajar menulis lagu, “Ambisius” ini juga membuatku merasa sudah berkarya dengan hati yang tulus dan jujur sehingga hasilnya adalah lagu yang aku sukai dan relate dengan diriku. Semoga lagu ini juga bisa terhubung dengan orang lain yang pernah berada dalam posisi mengejar sesuatu hingga melupakan dirinya sendiri.” Ujar Chintya Gabriella.…

Read more gengsss
Single 

D’Cinnamons, Rilis 3 Lagu baru Natal

Trio pop asal Bandung, D’Cinnamons terus mencecar berbagai digital streaming platform lewat karya-karya rekaman baru. Seperti tak pernah kehabisan energi dan ide-ide kreatif, trio pop asal Bandung, D’Cinnamons terus mencecar berbagai digital streaming platform lewat karya-karya rekaman baru. Kali ini, ketiga personelnya; vokalis/gitaris Diana Widoera (Dodo), gitaris Ismail Bonaventura (Bona) dan bassis Riana Mayasari (Nana) meluangkan waktu khusus menggarap karya lagu baru untuk menyambut datangnya perayaan Natal, Desember 2024 mendatang. Tidak tanggung-tanggung, ada tiga lagu baru yang sudah mereka rekam dan telah/siap diperdengarkan ke publik secara bertahap. Diawali lagu berjudul…

Read more gengsss
Single 

Sebuah Rasa Cinta & bangga Kepada klub Sepak bola, Going Merry Buang Single “Meraih Mimpi”

Berangkat dari kecintaan terhadap klub sepakbola di kotanya, Sidoarjo, Going Merry merilis single baru yang ditujukan khusus untuk Deltras Sidoarjo di penghujung tahun 2024 ini. Going Merry yang beranggotakan oleh Hiro (Bass/Voc), Rizky (Gitar/Voc) dan Daus (Drum/Percussion) kali ini melepaskan single baru yang bertajuk “Meraih Mimpi”. Dibalut dengan sentuhan khas dari Going Merry yang enerjik dan penuh semangat, lagu ini ditujukan sebagai dukungan dan harapan terhadap klub kebanggaan warga Sidoarjo tersebut, berkisah tentang harapan seorang pendukung klub sepakbola yang ingin melihat dan mengawal klub kebanggaannya meraih prestasi setinggi-tingginya. Diharapkan lagu…

Read more gengsss